INFO RESEP HARI INI - Semur Lidah Sapi Panggang Lezatnya Luar Biasa

TRIBUNBATAM.id - Masak resep lidah sapi dapat dibuat dengan cara mudah, namun jangan lupa bersihkan dulu lidah sapi dengan benar dengan cara ini.

Perayaan Idul Adha di Indonesia identik dengan aneka masakan dan olahan yang berasal dari daging kurban seperti sapi atau kambing.

Semua daging kurban yang diperoleh pada dasarnya dapat dimanfaatkan untuk diolah dan disajikan sebagai menu hidangan, termasuk lidah sapi.

Lidah sapi mempunyai tekstur yang khas, cocok dipadupadankan dengan banyak bahan ataupun dijadikan berbagai macam masakan.

Namun sebelum memasaknya menjadi menu favorit Anda, terlebih dulu lidah sapi harus dibersihkan.

Sama seperti jerohan yang lain, lidah juga perlu dibersihkan secara khusus, tidak boleh sembarangan.

Sebab, lidah berada di dalam rongga mulut sehingga lebih berlendir.

Setelah dibersihkan, lidah baru bisa diiris dengan ketebalan 1-1 ½ cm untuk dibuat semur atau bistik.

Bisa juga dipotong kotak-kotak kecil untuk membuat sambal goreng dan bistik.

Berikut cara membersihkan lidah sapi yang benar sebelum diolah, dihimpun dari Sajian Sedap:

0 Response to "INFO RESEP HARI INI - Semur Lidah Sapi Panggang Lezatnya Luar Biasa"

Post a Comment